Skip to main content

Posts

Kenapa Artis Banyak Berhijrah? Ternyata Ini Dia Alasannya

Oleh: Mama Produktif Telah diketahui bersama bahwa artis Indonesia kian marak mengikuti kajian dimana-dimana. Mereka membuat wadah yang dinamakan kajian musawarah. Kajian  musawarah kepanjangan dari menuju sakinah mawadah warahmah.  Awalnya kajian ini hanya untuk mempererat silaturahmi yang dibentuk oleh tiga artis Teuku Wisnu, Dimas Seto dan Dude Herlino saat dua tahun lalu. Karena ingin berniat menuntut ilmu agama maka ketiga artis ini memanggil ustaz. Sejak saat itulah kajian musawarah bertambah anggota dan terbuka untuk umum. Kajian musawarah ini digawangi oleh artis laki-laki seperti Teuku Wisnu, Dude Herlino, Irwansyah, Dimas Seto, Ricky Harun, Ifan Seventeen, Tommy Kurniawan dan masih banyak lagi dan yang terakhir terlihat dalam kajian musyawarah yaitu aktor ganteng Vino G Bastian. Sedangkan artis perempuan digawangi oleh Dewi Sandra, Shireen Sdanr, Zaskia Adya Mecca, Fitri Tropica, Fenita Arie, Ratu Anindita dan masih banyak lagi.  Ya, pentingnya memperdalam i

Tugas Pertama di Minggu Pertama

Banyak orang yang sudah tahu bahwa blog merupakan satu tempat untuk menuangkan karya tulisan seseorang yang tidak bisa dituangkan secara  lisan.  Dengan menulis karya di blog dikutip dari saungIT.web.id mengenai materi membuat blog untuk pemula oleh Wildan Fuady maka akan menjadi branding yang kuat, portofolio tulisan yang bisa dibaca dimana saja dan kapan saja, merupakan pengenalan diri agar lebih dikenal oleh orang lain melalui internet. Awalnya saya sempat ragu untuk masuk dalam grup pelatihan menulis Kak Wildan Fuady ada rasa khawatir, takut belum bisa mengimbangi teman-teman yang lain. Namun setelah membaca materi yang diberikan saat minggu pertama niat merupakan poin penting dalam melakukan sesuatu. Termasuk menulis agar menjadi sebuah karya yang memberikan manfaat bagi banyak orang. Ya sebagai ibu rumah tangga tak lantas hanya berjibaku dengan pekerjaan rumah saja, tapi harus ada kemauan untuk belajar agar menjadi lebih baik sehingga menjadi seorang mama produktif